Maksud dari waktu 1 tahun Cahaya

Dalam dunia astronomi sering muncul pengukuran jarak benda di jagad raya ini dengan menggunakan istilah satuan tahun cahaya.
Penggunaan istilah ini sepertinya menunjuk pada waktu, dan kira - kira berapa sih satu tahun cahaya itu ???? berapa jarak satuan tahun cahaya ini.
Juga ada pertanyaan lain, mengapa menggunakan satuan " tahun cahaya " ? Ini karena jarak yang sangat jauh sehingga apabila memakai ukuran centimeter, meter, kilometer, mile kemungkinan akan bingung menyebutkannya karena terlalu banyak angka nol.



Contoh jika menggunakan satuan meter atau kilo meter untuk mengukur jarak antar planet misalnya saja jarak Matahari dengan bintang terdekatnya 40.000.000.000.000 km atau 40 trilyun kilometer. Sementara masih banyak sekali bintang-bintang yang letaknya lebih jauh dari itu. Dan jarak ke galaksi Andromeda adalah 21.000.000.000.000.000.000 km atau 2,1 x 19 km. Bagaimana menyebutnya?

Maka untuk untuk mempermudah dalam pengukuran jarak yang sangat besar ( jauh ) ini  maka digunakan satuan tahun cahaya. 
Cahaya bergerak 299.792.458 meter per detik atau sekitar 300.000 km per detik maka 1 detik cahaya (light second) setara dengan jarak 300.000 km. 

Bagaimana kalau setahun cahaya?
300.000 km/ detik x 60 detik / menit x 60 menit / jam x 24 jam / hari x 365,25 hari / tahun = 9.467.280.000.000 km = (9,46 x 1012) km

Maka tahun cahaya didefinisikan sebagai jarak yang ditempuh cahaya dalam waktu satu tahun ketika melewati ruang hampa udara atau setara dengan 9.467.280.000.000 km = (9,46 x 1012 ) km.

Jarak yang sangat jauh tapi lebih mudah untuk diingat. Kita lihat contohnya di bawah ini. Lebih mudah diingat bukan jika menggunakan tahun cahaya?

Dari definisi tahun cahaya tersebut, ketika seorang pengamat di Bumi melihat sebuah bintang yang jaraknya 10 tahun cahaya maka artinya cahaya yang diterima pengamat saat ini merupakan cahaya yang baru tiba setelah melakukan perjalanan dari bintang dengan jarak tempuh 10 tahun. Atau sederhananya si pengamat di Bumi sedang melihat bintang saat ini berarti dia telah melihat kejadian 10 tahun yang lalu.

Sekadar info, d bawah ini contoh ukuran jarak antar bumi dengan beberapa benda di tata surya.


  • Bulan      = 1,29 detik cahaya
  • Matahari = 8,3 menit cahaya
  • Mars       = 12,7 menit cahaya
  • Jupiter    = 33 menit cahaya
  • Pluto       = 5,3 jam cahaya
  • Proxima Cetauri= 4.3 tahun cahaya
  • Sirius     = 8,58 tahun cahaya
  • Galaksi Andromeda = 2.300.000 tahun cahaya atau 2,3 juta tahun cahaya

Apabila matahari padam maka selama 8,3 menit bumi masih menerima cahaya matahari dan jika lebih dari itu matahari baru tidak tampak dari bumi. Dan jika pengamat di bumi melihat noda hitam di matahari itu berarti peristiwa itu telah terjadi 8,3 menit yang lalu, dan baru diterima bumi saat pengamatan itu.

Share on Google Plus

About Restsindo

13 komentar:

  1. Cara Mengobati Miom Secara Alami Tanpa Efek Samping

    Meskipun ada beragam cara mengobati miom secara alami dan tanpa efek samping, sebaiknya Anda lebih bijak dalam memilih. Untuk mengatahui cara pengobatan miom yang alami dan aman silahkan membaca artikel kami.

    ReplyDelete
  2. Ketahui Apa Saja Bahaya Dari Penyakit Miom

    Miom merupakan penyakit yang berbahaya dan tidak menutup kemungkinan bisa menyebabkan penderitanya meninggal, maka dari itu Anda tidak bisa dan tidak boleh menyepelekan penyakit yang satu ini, meskipun miom tidak termasuk dan tidak akan berubah menjadi kanker.

    ReplyDelete
  3. Dalam kasus penyakit jantung bocor, sirkulasi darah kotor akan mengalir ke darah yang masih bersih dan memasuki organ - organ penting pada otak. Obat Jantung Bocor Anak Paling Ampuh

    ReplyDelete
  4. Apa Saja Pantangan Makanan Penderita Asam Urat
    Asam urat adalah salah satu jenis penyakit tidak bisa Anda biarkan begitu saja, apabila Anda sudah terdiagnosis mengalami penyakit asam urat sebaikna untuk segera melakukan pengobatan baik secara medis atau non medis yang lebih alami dibandingkan dengan menggunakan pengobatan dengan mengkonsumsi obat yang terbuat dari bahan kimia karena tidak menutup kemungkinan kandungan kimia tersebut bisa berdampak buruk pada kesehatan tubuh yang mengkonsumsinya.

    ReplyDelete
  5. Thank you for providing us with useful information and please contact our website at Kenali Ciri dan Tanda Penyakit Infeksi Rahim

    ReplyDelete
  6. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  7. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete